Bubuk ini biasanya dipasangkan dengan ketan atau lontong sayur.....
bahannya simple
- Kacang kedelai kering 250gr
- Gula dan garam sesuai selera (kadang ada yang suka manis)
- Daun jeruk 2 lembar
Cara membuat :- Gongso (digoreng tanpa minyak )kedelai sampai matang
(tandanya kedelai mulai berbunyi dan pecah2)
- Lepas kulit kedelai dengan cara ditumbuk2.
- Blender semua bahan sampai benar2 halus...
- Jika ingin pedas tinggal tambah cabe rawit kemudian blender kembali.
No comments:
Post a Comment